Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

S+H HOUSE

S+H HOUSE 2 Architects                  : STUDIOKAS [KAS+Architecture] Location                      : Kelapa Gading, Jakarta Utara, Indonesia Principal Architect    : Kusuma Agustianto Project Team              : Bagus Sinang Baskoro, Ahyar Ridwan, Barlianto Wibowo,  Dewi Prabandini, Dina Setyahusada Area                             : 312.0 sqm Structure Consultant    : Toyo Cahaya Konstruksi M & E Consultant      : Mego Wahono [Mega Sarana] Lighting Designer     : Lentera Lighting Main Contractor        : Mego Wahono [Mega Sarana] Project Year                : 2014 Photographs              : Fernando Gomulya Review                          : Inanta Daniyya S+H HOUSE 2 is the client's second house, a second opportunity to create a new work with ideas and concept like never before and design which differs from the previous one. The house is located inside a residence and the site is on a rectangle space with 12x26m in size.

LIFE PODS

23 Ideas from Indonesian Architects LIFE PODS  Architect : STUDIOKAS - Indonesia -  Kusuma Agustianto, Azhari Pradityo, Sony Indrawan Location : ‘The Jungle’ Calais - France  Floor Area : 473.850M 2  Syria’s civil war is the worst humanitarian crisis of our time. Half the country’s pre-war population - more than 11 million people - have been killed or forced to flee their homes.  Families are struggling to survive inside Syria, or make a new home in neighboring countries. Others are risking their lives on the way to Europe, hoping to find acceptance and opportunity. And the onset of harsh winter weather makes life as a refugee even more difficult. At times, the effects of the conflict can seem overwhelming.  But one fact is simple: millions of Syrians need our help. According to the U.N., it will take $7.7 billion to meet the urgent needs of the most vulnerable Syrians in 2016.  Refugees started being uncomfortable. Many of them decided to cross illegally into the UK. Moreov

GALERI SUAKA

URBAN RETREAT : GALERI SUAKA Studiokas Indonesia Indonesian Architects Week @ Seoul 2017 For the International Union of Architect Congress Seoul 2017 ABSTRKASI Fungsi terbesar dalam arsitektur adalah disiplin untuk membuat efek spasial yang berada di luar keseharian, dan itu mendorong meditasi atau sisi spiritual dari pengguna. 
Metoda desain menghadirkan ruang yang mengalir, ukuran dan bentuk bangunan, makna ekologis sekitarnya. Tapi lebih jauh lagi adalah indra dasar dari pengguna – kualitas pencahayaan, macam dan tekstur dari bahan material, kebisingan dan suasana yang bisa dimanipulasi supaya pengguna dapat merasakan sesuatu yang berbeda dalam kehidupan kesehariannya. Galeri. kantor pemasaran dan cafe ini bagian dari kawasan perumahan yang terletak di pinggir jalan kota sebagai oase di pinggiran. Fungsi kedua adalah menyiapkan suasana spiritual fasilitas pelatihan-pelatihan.
Pendekatan yang dilakukan dengan berbagai cara. Salah satu cara utamanya adalah mele